Ayam Panggang Bumbu Sate

Halo Wanita ~ Rasanya makin hari makin banyak aktivitas yang menyita waktu kita para ibu dan remaja puteri, sehingga dengan sesingkat waktu yang dimiliki rasanya agak ribet bila memasak menggunakan buku resep yang lupa menarohnya entah dimana... untuk itulah Halo Wanita mencoba memberikan arsip online mengenai resep memasak Ayam Panggang Bumbu Sate, sehingga sewaktu-waktu bisa kapanpun perlu tinggal buka blog Halo Wanita... Mau taukan...?

Ayam Panggang Bumbu Sate

Bahan-bahan:
2 ekor ayam yang besar

Bumbu-bumbu:
1/2 jari lengkuas
1/2bjari jahe dan kunyit
2 biji tomat
10 biji cabe merah
10 biji bawang merah
5 siung bawang putih
3 lembar daun jeruk purut
Minyak goreng dan kecap secukupnya
Kencur dan garam secukupnya

Cara membuat:
  1. Dua ekor ayam yang telah bersih dilumuri minyak goreng kemudian oven.
  2. Semua bumbu digiling halus, lalu tuis dengan mentega.
  3. Setelah masak beri sedikit air, lalu masukkan gula merah, tomat, daun jeruk dan kecap.  Biarkan sampai kental, baru masukkan ayam panggang tersebut dan oven hingga matang.
Bagaimana...? Selamat mencoba.

Comments

Popular posts from this blog

Menu Sahur dan Buka Puasa untuk 30 Hari

Bolu Zebra Cocok Untuk Lebaran

Tips Pertimbangan Menentukan Liburan Bermakna Bersama Keluarga